PROGRAM PkM AKPAR NHI BERSAMA DKPP KOTA BANDUNG

Dalam rangka realisasi kerjasama antara AKPAR NHI Bandung bersama Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian maka diselenggarakan program PkM yang mendukung terhadap program kerja dari DKPP Kota Bandung

Serijab Direktur

Serijab Direktur

Jumat 1 Desember 2023 dilaksanakan kegiatan pelantikan Direktur AKPAR NHI Bandung masa bakti 2023 sd 2027, Pada kesempatan tersebut Ketua Dewan Pembina Yayasan Kopensi STPB melantik Direktur baru Bpk, Dadang Djatnika.,SE.,MT dan diahdiri oleh perwakilan dari LLDIKTI...

Jakarta Butchers’ Challenge Season II

Jakarta Butchers’ Challenge Season II

Butchers' Challenge adalah kompetisi yang menampilkan para juru daging atau tukang daging yang berlomba untuk memamerkan keterampilan mereka dalam memotong daging, mengolahnya, dan menciptakan hidangan-hidangan yang kreatif. Para peserta biasanya adalah para ahli...

Aussie Meat Academy 2023

Aussie Meat Academy 2023

Aussie Meat Academy dimulai di Asia Tenggara dengan roadshow selama sebulan pada bulan Agustus hingga September di Singapura, Malaysia, dan Indonesia. Lebih dari 800 perwakilan dari operator perdagangan, ritel, dan jasa makanan utama hadir. Pengetahuan daging merah,...

La Cuisine Competition 2023 AKPAR NHI Bandung rutin ikut berpartisipasi dalam acara la Cuisine Competetion yang di selenggarakan di Jakarta setiap tahunnya dan untuk tahun ini diselenggarakan pada tanggal 8-11 Nopember 2023. Kompetisi La Cuisine Competition merupakan...

MONEV LLDIKTI WIL 4

MONEV LLDIKTI WIL 4

LLDIKTI Wilayah IV menyelenggarakan Monitoring dan Evaluasi Mutu Perguruan Tinggi ke AKPAR NHI Bandung pada hari Selasa 1 Agustus 2023, dalam kunjungan MONEV tersebut diwakili oleh Bpk Hedi Naufal.,S.Si.,M.A.P Jabatan Analis Tata Laksana, Ibu  Zuzan Zanatul...

 ASESMEN LAPANGAN AKREDITASI PERGUTUAN TINGGI

 ASESMEN LAPANGAN AKREDITASI PERGUTUAN TINGGI

Bandung, 2 Februari 2023 Akademi Pariwisata NHI Bandung telah melaksanakan  assestment  lapangan untuk akreditasi perguruan tinggi oleh Badan Akreditasi Nasional perguruan tinggi pada tanggal 26 – 28 Januari 2023. Akreditasi institusi perguruan tinggi adalah proses...

Benchmark Poltekpar Prima Internasional

Benchmark Poltekpar Prima Internasional

Dalam rangka program peningkatan kelembagaan dan peningkatan mutu dilingkungan AKPAR NHI Bandung, Jajaran Manajemen dan SPMI AKPAR NHI Bandung yang terdiri dari Direktur, Wakil Direktur, Ketua SPM, Ketua Program Studi, dan para kabag dilingkungan AKPAR NHI Bandung...

4th La Cuisine Competition 2022

4th La Cuisine Competition 2022

AKPAR NHI Bandung Berhasil membawa pulang 11 Medali yang diikuti mahasiswa-mahasiswi semester awal hingga akhir dari peminatan Kitchen dan Pastry di acara SIAL Interfood : 4th La Cuisine Competition 2022 di JIExpo Kemayoran 8-12 November 2022. Untuk Kategori Medali...

KUNJUNGAN DARI STIM SAINT MARY JAKARTA

KUNJUNGAN DARI STIM SAINT MARY JAKARTA

Bandung, 10 Nopember 2022 AKPAR NHI Bandung menerima kunjungan dari Pimpinan Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen SAINT MARY'S, Kunjungan ini  dalam rangka Benchmark peningkatan layanan mutu Sistem Akademik, Pada kunjungan ini selain membicarakan menganai penggunaan sistem...

We won’t spam!